Tips Mengubah Hobi Menjadi Penghasilan

Hobi yang semula hanya dinikmati bisa sekaligus menjadi penghasilan.


0
Share via
2 shares

Sumber gambar

Setiap orang pasti memiliki ciri khas dan kemampuan yang berbeda, seperti halnya dengan hobi. Terkadang beberapa orang memiliki hobi dengan daya tarik dan nilai jual. Oleh karena itu, hobi bisa dijadikan sebagai penghasilan karena sesuatu yang dikerjakan dengan kesenangan biasanya hasilnya akan maksimal. 

Berikut ini merupakan tips mengubah hobi menjadi penghasilan:

  1. 1 Membuka kelas kursus berdasarkan hobi


    YooReaders bisa mengajarkan hobinya dengan membuka kelas kursus. Contohnya, jika YooReaders hobi fotografi maka tekuni bidang fotografi hingga menjadi ahli. Setelah menjadi ahli YooReaders bisa menjadi pengajar untuk orang-orang yang ingin belajar fotografi dengan membuka kelas kursus.

  2. 2 Fokus pada hobi yang memiliki nilai jual


    Jika YooReaders punya beberapa hobi, fokuskan satu hobi yang menurut YooReaders bisa menjadi nilai jual. Contohnya ketika hobi memasak, YooReaders bisa memfokuskannya dengan membuka kedai atau usaha catering yang nantinya bisa bermitra dengan berbagai pihak.


Like it? Share with your friends!

0
Share via
2 shares

What's Your Reaction?

LOL LOL
0
LOL
Sedih Sedih
0
Sedih
Marah Marah
0
Marah
Senang Senang
0
Senang
Takut Takut
0
Takut
Terinspirasi Terinspirasi
0
Terinspirasi

One Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Choose A Format
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Video
Youtube, Vimeo or Vine Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Send this to a friend