Tips Sederhana Gunakan Media Sosial Dalam Mengembangkan Karir

Jangan anggap remeh media sosialmu


0
Share via
2 shares

Media sosial sudah menjadi sesuatu yang sangat lekat dengan diri kita. Bahkan apa yang kamu lakukan di dunia maya bisa menjadi pertimbangan untuk diterima bekerja di sebuah perusahaan. Ini juga alasan mengapa kamu harus lebih berhati-hati dan bijak dalam menggunakan media sosial.

Tapi bagaimana caranya agar media sosial yang sebenarnya bersifat hiburan bisa menjadi identitas profesional kita? Berikut ini adalah beberapa tips dari CNBC yang bisa kamu pelajari.

  1. 1 Opinion Leader


    Yang pertama harus kamu lakukan, tentukan topik yang ingin kamu kuasai. Setelah itu buatlah semua konten media sosial kamu berhubungan atau menggambarkan hal tersebut. Kamu juga harus sering berdiskusi dengan figur yang memang ahli di bidang tersebut melalui media sosial.

    Semakin sering kamu berdiskusi, semakin banyak pula ilmu yang kamu dapat. Jika hal ini sudah kamu lakukan maka ketika ada topik panas yang sedang dibicarakan, pendapat kamu juga akan diperhatikan karena relevan dan memiliki dasar yang baik.


Like it? Share with your friends!

0
Share via
2 shares

What's Your Reaction?

LOL LOL
0
LOL
Sedih Sedih
0
Sedih
Marah Marah
0
Marah
Senang Senang
0
Senang
Takut Takut
0
Takut
Terinspirasi Terinspirasi
0
Terinspirasi

0 Comments

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Choose A Format
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Video
Youtube, Vimeo or Vine Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Send this to a friend