Pelajari Tips Ini Untuk Dapatkan Konsumen Dari Media Sosial

Mengenali Audiens Adalah Kunci Utama Dapatkan Konsumen Lewat Media Sosial


0
Share via
1 share

Media sosial saat ini sudah menjadi kebutuhan hampir semua orang. Terlebih dengan kecanggihan smartphone membuat media sosial semakin mudah diakses kapanpun dan dimanapun.

Selain untuk berinteraksi atau mencari informasi yang sedang populer, banyak perusahaan sudah memanfaatkan media sosial sebagai salah satu media promosi utamanya.

Walaupun begitu, sebenarnya bukanlah hal mudah merubah angka followers menjadi konsumen yang akan menggunakan produk kita. Diperlukan proses yang cukup panjang untuk bisa melakukan hal tersebut. Ingin memaksimalkan media sosial sebagai kanal promosi kamu? Coba pelajari trik berikut ini agar kita bisa berhasil.

  1. 1 Konten Yang Kuat dan Jelas


    Sering kali kita mendengar bahwa konsumen hanya akan membeli produk yang mereka ketahui, sukai, dan percayai. Tapi untuk bisa mencapai hal tersebut, tidak bisa terjadi hanya dalam semalam.

    Kita harus bisa mendapatkan kredibilitas, dan hal tersebut hanya bisa dicapai melalui konten yang jelas dan terus menerus diulang hingga tersimpan dalam ingatan mereka yang melihat.


Like it? Share with your friends!

0
Share via
1 share

What's Your Reaction?

LOL LOL
0
LOL
Sedih Sedih
0
Sedih
Marah Marah
0
Marah
Senang Senang
0
Senang
Takut Takut
0
Takut
Terinspirasi Terinspirasi
0
Terinspirasi

0 Comments

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Choose A Format
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Video
Youtube, Vimeo or Vine Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Send this to a friend