Lakukan Hal-Hal ini Untuk Sukses Meniti Karir di Startup

Lakukan hal ini agar sukses saat meniti karir di startup


0
Share via
1 share

Meniti karir di perusahaan startup tidak semudah yang dibayangkan, dibutuhkan orang-orang yang memiliki skill dan pengetahuan khusus di bidang yang dibutuhkan. Untuk YooReaders yang saat ini bekerja di perusahaan startup, berikut tips sukses meniti karir di startup:

  1. 1 Jadikan orang sekitar sebagai mentor


    Penting untuk berani bertanya dan berbagi pengalaman, dalam lingkungan kerja di startup saling berbagi ilmu serta saling memberi saran dan masukan antar rekan kerja ataupun atasan adalah hal yang baik untuk perkembangan dan kemajuan karir YooReaders.

  2. 2 Harus bisa fleksibel dan beradaptasi


    Sistem bisnis yang berkembang sangat cepat dan didorong kemajuan teknologi informasi, membuat kita sebagai pekerja di startup harus bisa cepat beradaptasi dan mudah menerima perubahan baik perubahan di internal perusahaan seperti regulasi kantor atau dari eksternal seperti adanya pembaharuan teknologi.


Like it? Share with your friends!

0
Share via
1 share

What's Your Reaction?

LOL LOL
0
LOL
Sedih Sedih
0
Sedih
Marah Marah
0
Marah
Senang Senang
0
Senang
Takut Takut
0
Takut
Terinspirasi Terinspirasi
0
Terinspirasi

0 Comments

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Choose A Format
Story
Formatted Text with Embeds and Visuals
List
The Classic Internet Listicles
Personality quiz
Series of questions that intends to reveal something about the personality
Trivia quiz
Series of questions with right and wrong answers that intends to check knowledge
Poll
Voting to make decisions or determine opinions
Video
Youtube, Vimeo or Vine Embeds
Audio
Soundcloud or Mixcloud Embeds
Image
Photo or GIF
Send this to a friend